Siap Hadapi EUDR? Ini Peran ISO 14001 dalam Membangun Supply Chain Bebas Deforestasi 

posted in: Article | 0

Mulai akhir 2024, Uni Eropa mengesahkan European Union Deforestation Regulation (EUDR)—payung hukum yang melarang masuknya produk hasil deforestasi ke pasar Eropa.  Aturan ini mencakup kelapa sawit, karet, kakao, kopi, kedelai, kayu, daging sapi, hingga turunan seperti furnitur dan cokelat.  Setiap pelaku … Continued

Analisis Solusi Keberlanjutan 2025: ESG, ISO 14001, dan ISO 50001 untuk Perusahaan Indonesia

posted in: Article | 0

Di tengah dinamika perubahan iklim dan tuntutan pasar yang kian ketat, konsep keberlanjutan tak lagi sekadar tren, melainkan sebuah keharusan fundamental bagi setiap organisasi. Di Indonesia, komitmen terhadap Net Zero Emissions 2060 dan adopsi standar pelaporan global seperti IFRS S1/S2 … Continued

Pembaruan ISO 14001 2025: Apa yang Perlu Anda Ketahui?

posted in: Article, Artikel | 0

Dalam dunia bisnis yang semakin peduli terhadap keberlanjutan, informasi tentang perubahan standar internasional menjadi sangat penting. Terutama bagi perusahaan yang mengandalkan sistem manajemen lingkungan sebagai bagian dari operasional mereka. Organisasi Internasional untuk Standardisasi (ISO), bersama perwakilan dari berbagai badan seperti … Continued

Mengurangi Polusi Udara dengan ISO 14001: Manajemen Lingkungan yang Berfokus pada Udara

posted in: Article, Artikel | 0

Polusi udara merupakan tantangan lingkungan global yang mempengaruhi kesehatan manusia, ekosistem, dan iklim. Oleh karena itu, langkah-langkah proaktif untuk mengurangi emisi polusi udara sangat penting dalam menciptakan lingkungan udara yang lebih bersih dan sehat. Salah satu standar yang dapat mengatasi … Continued

Peran ISO 14001 dalam Perusahaan untuk Mencegah Global Warming

posted in: Article, Artikel | 0

Global warming atau pemanasan global masih menjadi masalah utama dalam peningkatan suhu permukaan bumi. Banyak faktor yang mempengaruhi terjadinya peningkatan suhu tersebut, masalah pembakaran, penggunaan energi yang terbatas dan biokimia dalam perusahaan dapat memicu dampak negatif dalam hal tersebut. Proses … Continued

Apa itu ISO 14001:2015 Sistem Manajemen Lingkungan?

3 Menit Membaca ISO 14001:2015 menetapkan persyaratan untuk sistem manajemen lingkungan yang dapat digunakan organisasi untuk meningkatkan kinerja lingkungannya. ISO 14001:2015 dimaksudkan untuk digunakan oleh organisasi yang ingin mengelola tanggung jawab lingkungannya secara sistematis yang berkontribusi pada pilar lingkungan. ISO … Continued

Manfaat Sertifikasi ISO 14001:2015 Bagi Produsen dan Lingkungan

posted in: Article | 0

5 Menit Membaca Tahukah Anda, bahwa pembangunan berkelanjutan merupakan salah satu isu penting yang berkembang sepanjang abad ini? Kita tahu, bahwa degradasi kualitas lingkungan yang terjadi di bumi telah mendorong tercapainya komitmen dari berbagai negara untuk menerapkan program pembangunan berkelanjutan. … Continued

Implementasi ISO 14001 pada Industri Manufaktur

posted in: Article | 0

Industri manufaktur adalah industri yang memiliki kaitan yang sangat erat dengan lingkungan hidup. Betapa tidak, suara-suara yang dihasilkan dari mesin-mesin produksi dapat berpotensi menghasilkan pencemaran suara. Alat-alat transportasi yang digunakannya dapat berpotensi menghasilkan pencemaran getaran & debu. Pemakaian air tanah … Continued

[yikes-mailchimp form=”5″]

Inquiry

[yikes-mailchimp form=”1″]